Kasat Binmas Polres Agam Juara Ke - 3 Sebagai Kasat Binmas Terbaik Sejajaran Polda Sumbar

    Kasat Binmas Polres Agam Juara Ke - 3 Sebagai Kasat Binmas Terbaik Sejajaran Polda Sumbar

    Satuan Pembinaan Masyarakat (Sat Binmas) Polres Agam, Menerima penghargaan dari Direktorat Binmas (Dir Binmas) Polda Sumbar KOMBES POL DRS. JOHNI SOEROTO sebagai juara 3 Kasat  Binmas Terbaik Sejajaran Polda Sumbar dalam Menjalin Mitra Harkamtibmas pada Triwulan III tahun 2022.

    Penghargaan yang diberikan kepada Kasat Binmas Polres Agam Iptu Azwir Yani dari Direktorat Binmas tersebut di serahkan secara simbolis oleh Wadir Binmas Polda Sumbar pada saat kegiatan Capacity Building di Gedung Hoegeng Lantai 4 Mapolda Sumbar. (20/10/22)

    Iptu Azwir Yani Mengungkapkan" Ucapan Terimakasih Kepada Direktorat Binmas Polda Sumbar yang telah memberikan penghargaan dan apresiasi atas kinerja yang telah ia laksanakan beserta jajaranya. 

    "Penghargaan yang di berikan ini tentu akan kami jadikan sebagai cabuk untuk bisa mempertahankan kinerja lebih baik kedepanya".

    Lebih lanjut Iptu Azwir juga menyampaikan" Ucapan terima kasih kepada Kapolres Agam AKBP Ferry Ferdian S.I.K atas bimbingan dan dukunganya selama ini kepada Satuan Binmas Polres Agam, sehingga mampu memperoleh hasil yang maksimal dan bisa di nilai baik oleh satuan tingkat atas.

    Dan sebagai penutup Iptu Azwir juga menyampaikan "Mari kita optimalkan lagi pelaksanaan tugas, peran dan wewenang dari fungsi Binmas sebagai penanggung jawab tugas di bidang preemtif dan preventif dalam peningkatan citra Polri, Kesadaran Hukum dan Kamtibmas bagi masyarakat.

    (Berry). 

    polda sumbar polres agam humas agam sat binmas akbp ferry ferdian s.i.k tribrata bhayangkara apresiasi binmas
    Dina Syafitri

    Dina Syafitri

    Artikel Sebelumnya

    HUT Pertama IKLA Riau Rumah Gadang Saiyo...

    Artikel Berikutnya

    BNI Kantor Cabang Bukittinggi Serahkan CSR...

    Berita terkait

    Rekomendasi berita

    Hendri Kampai: CDN Ajaib, Misi Kilat Informasi dari Pusat ke Pelosok Negeri
    Ny.Lise Eka Putra; Program Unggulan Bajak Gratis Di Lanjutkan
    Sosialisasi Erman Safar Sebut Program Program Baru akan Digelontorkan,  Begini Katanya
    DLH Kota Solok Panen Kompos di TPA Ampang Kualo, Dorong Pengelolaan Sampah Organik Mandiri
    Wako Solok Tinjau Proyek Pembangunan Perpustakaan Daerah dan Masjid Sahara

    Tags